Lagu Kristen 2020 - Tuhan Memelihara Keberadaan Manusia dengan Watak-Nya yang Benar

08 Agustus 2020

Tuhan kirim amarah-Nya

s'bab hal-hal yang tak adil, negatif, jahat

merusak, menghancurkan, dan menghalangi

pertumbuhan hal-hal yang adil dan positif.

Kemarahan Tuhan bukan

'tuk lindungi status dan identitas-Nya,

tapi 'tuk lindungi semua hal yang adil,

yang baik, dan yang positif.

Tuhan murka 'tuk

menjaga hukum, ketertiban

bagi hidup normal manusia.

Ini akar penyebab murka Tuhan.

Sejak penciptaan,

Tuhan memelihara hidup normal manusia

dengan watak-Nya yang benar,

yang penuh kemegahan dan kemarahan.

Segala yang jahat dan yang mengganggu,

segala yang merusak hidup normal manusia,

akan dihukum, dikendalikan, dihancurkan,

dilenyapkan kar'na murka-Nya.

Tanpa murka Tuhan,

maka manusia akan turun ke

cara hidup yang tak normal,

hal-hal yang adil dan baik akan dihancurkan.

Selama ribuan tahun,

lewat watak b'nar-Nya,

Tuhan menghancurkan

roh-roh jahat, kaki tangan Iblis

yang menentang Tuhan serta karya Tuhan.

Tanpa murka Tuhan,

hukum, ketertiban semua makhluk

akan rusak atau bahkan musnah.

Sejak penciptaan,

Tuhan memelihara hidup normal manusia

dengan watak-Nya yang benar,

yang penuh kemegahan dan kemarahan.

Segala yang jahat dan yang mengganggu,

segala yang merusak hidup normal manusia,

akan dihukum, dikendalikan, dihancurkan,

dilenyapkan kar'na murka-Nya.

Jadi karya 'tuk s'lamatkan manusia

berjalan sesuai rencana Tuhan.

Jadi kar'na murka Tuhan,

hal-hal benar masih tetap ada,

belum dihancurkan.

Sejak penciptaan,

Tuhan memelihara hidup normal manusia

dengan watak-Nya yang benar,

yang penuh kemegahan dan kemarahan.

Segala yang jahat dan yang mengganggu,

segala yang merusak hidup normal manusia,

akan dihukum, dikendalikan, dihancurkan,

dilenyapkan kar'na murka-Nya.

dari "Ikuti Anak Domba dan Nyanyikan Lagu Baru"

Lihat lebih banyak

3. Jika Anda bersedia menyerahkan kekhawatiran Anda kepada Tuhan dan mendapatkan bantuan Tuhan, klik tombol untuk bergabung dalam kelompok belajar.

Tinggalkan Balasan

Bagikan

Batalkan