991 Bagaimana Seharusnya Engkau Memperlakukan Perkataan dan Perbuatanmu Sendiri?
Bait 1
Percayakah kau firman dan ganjaran Tuhan?
Bahwa Dia 'kan menghukum pengkhianat?
Apa kau mau hari itu cepat datang?
Apa kau takut hukuman,
atau 'kan lawan Tuhan meski tahu ada hukuman?
Dan saat harinya tiba,
kau 'kan m'nangis atau tertawa?
Kau harap atau takut
firman-Nya s'mua digenapi?
Refrain
Kalau kau harap firman-Nya seg'ra dig'napi,
bagaimana tindakan, perkataanmu?
Jika kau tak harap terjadi,
mengapa percaya Dia?
Bait 2
Akhir apa yang kau mau?
Sepenuhnya percaya atau ragu?
Sudah p'lajari hasil dan akhir
akibat dari tindakanmu?
Kau harap atau takut
firman-Nya s'mua digenapi?
Refrain
Kalau kau harap firman-Nya seg'ra dig'napi,
bagaimana tindakan, perkataanmu?
Jika kau tak harap terjadi,
mengapa percaya Dia?
Bridge
Apa alasanmu ikut Dia?
Jika untuk wawasan luas,
maka tak perlu mend'rita hal ini.
Bila alasannya untuk diberkati,
mengapa tak peduli p'rilakumu?
Mengapa tak coba penuhi permintaan-Nya?
Atau layakkan diri 'tuk t'rima berkat-Nya?
Refrain
Kalau kau harap firman-Nya seg'ra dig'napi,
bagaimana tindakan, perkataanmu?
Jika kau tak harap terjadi,
mengapa percaya Dia?
Kalau kau harap firman-Nya seg'ra dig'napi,
bagaimana tindakan, perkataanmu?
Jika kau tak harap terjadi,
mengapa percaya Dia?
Diadaptasi dari Firman, Vol. 1, Penampakan dan Pekerjaan Tuhan, "Masalah yang Sangat Serius: Pengkhianatan (2)"