705 Hanya Perubahan Wataklah Perubahan Sejati

Bait 1

Iblis m'racuni dan menginjak manusia.

Itulah asal rusaknya watak manusia.

Hal mendasar hidupnya telah rusak:

pikiran, moralitas, wawasan, akalnya,

semua jauh berubah dari yang t'lah Tuhan ciptakan:

dia tak bisa paham keb'naran dan m'nentang Tuhan.

Pra-refrain 1

P'rubahan watak manusia harus

dimulai dari p'rubahan pikiran,

nalar, dan wawasannya,

'tuk ubah pemahamannya akan Tuhan dan keb'naran.

Refrain

P'rubahan watak manusia dimulai

dengan pemahaman p'nuh akan esensinya,

dan p'rubahan pikiran, natur, wawasannya.

Maka, p'rubahan mendasar bisa dicapai.

Bait 2

Sebelum manusia dirusak Iblis,

ia ikuti Tuhan, taati firman-Nya;

miliki nalar, nurani, dan kemanusiaan.

Akan tetapi semua hal tersebut

jadi tumpul set'lah dirusak Iblis.

Dia tak lagi patuh dan cinta Tuhan.

Pra-refrain 2

Akal manusia tersesat, wataknya

tak ubahnya binatang, bahkan lebih buruk;

namun ia masih tidak tahu semua ini,

membabi buta m'lawan dan menentang Tuhan.

Refrain

P'rubahan watak manusia dimulai

dengan pemahaman p'nuh akan esensinya,

dan p'rubahan pikiran, natur, wawasannya.

Maka, p'rubahan mendasar bisa dicapai.

Bridge

Watak manusia terungkap

dari nalar, wawasan, nuraninya

yang t'lah tumpul dan buruk.

Watak itu t'lah menjadi

membangkang melawan Tuhan.

Jika akal dan wawasannya tak b'rubah,

tak 'kan berubah pula wataknya,

dan tak akan sesuai dengan kehendak Tuhan.

Refrain

P'rubahan watak manusia dimulai

dengan pemahaman p'nuh akan esensinya,

dan p'rubahan pikiran, natur, wawasannya.

Maka, p'rubahan mendasar bisa dicapai.

Diadaptasi dari Firman, Vol. 1, Penampakan dan Pekerjaan Tuhan, "Memiliki Watak yang Tidak Berubah Berarti Memusuhi Tuhan"

Sebelumnya: 704 Mengenal Naturmu Sendiri adalah Kunci Perubahan dalam Watak

Selanjutnya: 706 Cara Tuhan Mengukur Perubahan dalam Watak Manusia

3. Jika Anda bersedia menyerahkan kekhawatiran Anda kepada Tuhan dan mendapatkan bantuan Tuhan, klik tombol untuk bergabung dalam kelompok belajar.

Konten Terkait

Pengaturan

  • Teks
  • Tema

Warna Solid

Tema

Jenis Huruf

Ukuran Huruf

Spasi Baris

Spasi Baris

Lebar laman

Isi

Cari

  • Cari Teks Ini
  • Cari Buku Ini