483 Ikuti Jalan Tuhan dalam Segala Hal Besar Maupun Kecil

Bait 1

Untuk ikut jalan Tuhan,

jangan abaikan sekitarmu,

yang terjadi di situ,

walaupun sangat kecil.

Bait 2

S'lama itu terjadi,

entah layak kau perhatikan ataupun tidak,

jangan abaikan.

Anggap s'bagai ujian Tuhan.

Bila kau punya sikap ini,

itu buktikan:

kau hormati Tuhan dan mau jauhi yang jahat.

Refrain

Jika kau ingin senangkan Tuhan,

maka kau tidak jauh

dari hidup menghormati Tuhan dan jauhi yang jahat.

Perkara besar kecil,

saat ikut jalan Tuhan, tak ada bedanya,

tak ada bedanya.

Bait 3

Semua yang tak kau pedulikan,

yang kau anggap jauh dari kebenaran,

engkau abaikan tanpa pikir panjang saat itu terjadi.

Bait 4

Satu hal yang harus kau pahami:

Apa pun yang terjadi,

jadikan kesempatan belajar

untuk takut Tuhan dan jauhi yang jahat.

Dan kau 'kan tahu yang Tuhan lakukan.

Bridge

Dia di sisimu,

amati perbuatanmu,

dan perubahan hatimu.

Inilah karya Tuhan. Inilah karya Tuhan.

Refrain

Jika kau ingin senangkan Tuhan,

maka kau tidak jauh

dari hidup menghormati Tuhan dan jauhi yang jahat.

Perkara besar kecil,

saat ikut jalan Tuhan, tak ada bedanya,

tak ada bedanya, tak ada bedanya.

Diadaptasi dari Firman, Vol. 2, Tentang Mengenal Tuhan, "Bagaimana Mengetahui Watak Tuhan dan Hasil yang Akan Dicapai Pekerjaan-Nya"

Sebelumnya: 482 Mereka yang Menghargai Firman Tuhan Diberkati

Selanjutnya: 484 Kepercayaan Sejati kepada Tuhan adalah Penerapan dan Pengalaman akan Firman-Nya

3. Jika Anda bersedia menyerahkan kekhawatiran Anda kepada Tuhan dan mendapatkan bantuan Tuhan, klik tombol untuk bergabung dalam kelompok belajar.

Konten Terkait

418 Makna Doa

Doa, cara manusia kerja sama dengan Tuhanuntuk memanggil Tuhan dan dijamah oleh Roh-Nya .Makin doa, makin dijamah, dicerahkan dan...

254 Pertobatan

Bait 1Maksud yang baik dan saran akhir zamanbangunkan manusia dari tidurnya.Kenangan pahit dan nodamenyiksa nuraniku.Dalam bingung, aku...

Pengaturan

  • Teks
  • Tema

Warna Solid

Tema

Jenis Huruf

Ukuran Huruf

Spasi Baris

Spasi Baris

Lebar laman

Isi

Cari

  • Cari Teks Ini
  • Cari Buku Ini