1013 Tuhan Tidak Menyelamatkan Orang Fasik

Bait 1

Di negeri si naga merah,

Tuhan t'lah lakukan setahap karya

yang tak terselami manusia,

yang membuat m'reka terombang-ambing.

Set'lahnya banyak orang diam-diam

terbawa tiupan angin.

Ini "tempat irik" yang 'kan Tuhan bersihkan.

Ini dambaan dan rencana Tuhan.


Pra-refrain 1

Orang fasik meny'linap masuk saat Dia berkarya,

tapi Dia tak langsung menyingkirkan m'reka.

Justru Dia 'kan serakkan m'reka bila saat tiba.

Setelahnya, Dia 'kan jadi sumber k'hidupan,

hingga yang sungguh m'ngasihi-Nya

t'rima dari-Nya buah pohon ara dan keharuman bunga bakung.


Refrain

Apa yang Tuhan dapatkan

bukan pasir, tapi emas murni.

Mana mungkin orang fasik

diizinkan tinggal di rumah Tuhan?


Bait 2

Tempat Iblis menetap,

tanah debu tanpa emas murni.

Dalam kondisi ini,

Tuhan lakukan tahap karya ini.

Dia tak membiarkan rubah

jadi parasit di firdaus-Nya.

Dia kerahkan s'gala cara

untuk menyingkirkan s'mua hal ini.


Pra-refrain 2

Seb'lum k'hendak Tuhan disingkap, tiada yang tahu yang 'kan Dia lakukan.

Dia ambil kesempatan menyingkirkan orang fasik,

dan m'reka dipaksa meninggalkan hadirat-Nya.

Ini yang Tuhan lakukan k'pada orang fasik.


Refrain

Apa yang Tuhan dapatkan

bukan pasir, tapi emas murni.

Mana mungkin orang fasik

diizinkan tinggal di rumah Tuhan?


Diadaptasi dari Firman, Vol. 1, Penampakan dan Pekerjaan Tuhan, "Deru Tujuh Guruh—Menubuatkan bahwa Injil Kerajaan akan Tersebar ke Seluruh Alam Semesta"

Sebelumnya: 1012 Orang Percaya dan Orang Tidak Percaya Tidaklah Selaras

Selanjutnya: 1014 Keindahan Kerajaan

Penderitaan akan berakhir dan air mata akan berhenti. Percayalah kepada Tuhan bahwa Dia mendengar permohonan kita dalam penderitaan kita, dan Dia ingin menyelamatkan kita dari penderitaan. Hubungi kami untuk memahami kabar baik tentang keselamatan Tuhan.

Konten Terkait

43 Segalanya dalam Tangan Tuhan

Bait 1Tuhan pernah berfirman:Yang Dia firmankan 'kan terjadi,tak dapat diubah siapa pun.Entah firman telah dinyatakan atau firman belum...

Pengaturan

  • Teks
  • Tema

Warna Solid

Tema

Jenis Huruf

Ukuran Huruf

Spasi Baris

Spasi Baris

Lebar laman

Isi

Cari

  • Cari Teks Ini
  • Cari Buku Ini